Construction Warrior
01 March 2019
#Blog Mitra

Halo Mitra Tukang.com,

Gapensi bekerja sama dengan Tukang.com serta didukung oleh Dirjen Bina Konstruksi Kementerian PUPR dan Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi Indonesia (LPJKN), akan mengadakan Construction Warrior (CW) yang akan memperebutkan Piala Bergilir Kementerian PUPR. Tujuan diadakannya CW adalah untuk mengasah dan menunjukkan kemampuan para tenaga terampil konstruksi serta melatih kerjasama tim yang lebih kompak untuk dapat menyelesaikan tantangan dari kompetisi.

 

TARGET  PESERTA : 
• Perusahaan Konstruksi BUMN & Swasta
• BLK PU
• ASOSIASI JASA KONSTRUKSI
• Komunitas Tenaga Terampil Konstruksi
• Tenaga Terampil Konstruksi Independent

Segera daftarkan tim Anda untuk mengikuti acara Construction Warrior. Satu tim berisi 6 peserta yang terdiri dari 5 tenaga ahli dan 1 helper. Harga khusus utk mitra tukangcom sebesar Rp2.500.000. Caranya hubungi wa mitra di nomor 0812-1175-6860.
Akan ada hadiah total 85 juta untuk pemenang, lho. Yuk, ikutan!

Salam membangun bersama!